Panin Accident Protection

Kecelakaan dapat terjadi kapan saja, namun Anda bisa melindungi keluarga Anda dari akibat yang tidak diinginkan dengan produk asuransi jiwa ini. Produk ini memberi pertanggungan terhadap kecelakaan yang berakibat fatal, termasuk kecelakaan pesawat terbang komersial.

Kenyamanan dalam perlindungan:
• Pembayaran sebesar 100 persen apabila tertanggung meninggal dunia.
• Pembayaran sebesar 200 persen apabila tertanggung meninggal dunia akibat kecelakaan pesawat terbang komersial.

www.panin99.blogspot.com